Bupati Sukabumi Geram! Minyakita Kemasan Botol Diduga Tak Sesuai Takaran

- Admin

Kamis, 20 Maret 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati Sukabumi temukan dugaan pengurangan takaran minyak goreng Minyakita saat inspeksi pasar. | Dok. Diskominfosan

i

Bupati Sukabumi temukan dugaan pengurangan takaran minyak goreng Minyakita saat inspeksi pasar. | Dok. Diskominfosan

KumpalanNEWS – Bupati Sukabumi, Asep Japar, melakukan pemantauan pasar untuk mengecek ketersediaan serta harga bahan pokok di Pasar Semi Modern Palabuhanratu, Kamis (20/3/2025).

Dalam inspeksi tersebut, ia menemukan dugaan pengurangan takaran pada minyak goreng subsidi Minyakita kemasan botol.

Baca Juga :  Bupati Sukabumi Resmi Buka Bazar Ramadhan 1446 H, Dukung UMKM dan Produk Lokal

Saat pemeriksaan, ditemukan bahwa minyak goreng Minyakita dalam kemasan botol plastik yang seharusnya berisi 1 liter, hanya memiliki volume 800 mililiter.

Baca Juga :  Dewan Rika Yulistina Gelar Syukuran, Santuni Yatim Piatu dan Jompo

Sementara itu, untuk kemasan pouch plastik (refill), takaran sesuai dengan label, yakni 1 liter.

“Ini jelas merugikan konsumen, karena mereka membayar untuk 1 liter tetapi hanya menerima 800 mililiter,” ujar Bupati.

Baca Juga :  Padlilah dari Partai Gerindra Santer Bersanding dengan Asep Japar di Pilkada Sukabumi

Menanggapi temuan tersebut, Pemerintah Kabupaten Sukabumi bersama Polres Sukabumi akan melakukan penyelidikan terhadap produsen yang diduga melakukan pelanggaran.

Di sisi lain, harga sejumlah komoditas pangan utama di pasar tersebut terpantau relatif stabil.***

Follow WhatsApp Channel kumpalan.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Syiar Alquran dan Penguatan SDM: Pesan Bupati di Khotam Akbar Komunitas Tilawah
Aksi Nyata Mahasiswa Unlip: KKN Jadi Ajang Aktualisasi Ilmu dan Pengabdian
Hadapi Penilaian KKS 2025, Sekda Sukabumi Ajak Stakeholder Tingkatkan Inovasi
Wujudkan Kabupaten Layak Anak, Sekda Tekankan Peran Orangtua dan Stakeholder
Bangun Rutilahu hingga Wirausaha, KB FKPPI Dapat Pujian dari Wabup Andreas
Evaluasi dan Akselerasi, Pemkab Sukabumi Fokus Tekan Stunting Tahun Ini
Jalan Mayjen Kunto Arief Wibowo Diresmikan, Bupati Asep Japar Dorong Pertanian Organik di Sukabumi
HAKLI Diminta Aktif Edukasi Masyarakat, Sekda: Bangun Sukabumi Butuh Kebersamaan

Berita Terkait

Selasa, 29 April 2025 - 13:14 WIB

Syiar Alquran dan Penguatan SDM: Pesan Bupati di Khotam Akbar Komunitas Tilawah

Selasa, 29 April 2025 - 13:10 WIB

Hadapi Penilaian KKS 2025, Sekda Sukabumi Ajak Stakeholder Tingkatkan Inovasi

Senin, 28 April 2025 - 18:25 WIB

Wujudkan Kabupaten Layak Anak, Sekda Tekankan Peran Orangtua dan Stakeholder

Senin, 28 April 2025 - 17:26 WIB

Bangun Rutilahu hingga Wirausaha, KB FKPPI Dapat Pujian dari Wabup Andreas

Senin, 28 April 2025 - 12:16 WIB

Evaluasi dan Akselerasi, Pemkab Sukabumi Fokus Tekan Stunting Tahun Ini

Berita Terbaru

error: Content is protected !!