Pelantikan 378 Kepala Desa di Sukabumi, Paoji: Amanat Ini Harus Dimanfaatkan Sebaik Mungkin

- Admin

Selasa, 11 Juni 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KumpalanNEWS – Sebanyak 378 kepala desa di Kabupaten Sukabumi resmi dilantik untuk masa jabatan 8 tahun, sesuai Undang-Undang No. 3 Tahun 2024. Ketua Komisi I DPRD Kabupaten Sukabumi, Paoji Nurjaman (PDIP), turut hadir dan menyampaikan apresiasinya atas pelantikan tersebut.

Baca Juga :  Komisi IV DPRD Sukabumi Awasi Ketenagakerjaan di PT ADJ Pasca Kecelakaan Kerja

“Kami sangat bersyukur dengan adanya undang-undang baru ini. Sebelumnya, Kabupaten Sukabumi akan melaksanakan Pilkades untuk 240 desa pada tahun 2024. Namun, dengan adanya undang-undang ini, Pilkades tidak jadi dilaksanakan,” ujar Paoji, Selasa, 11 Juni 2024.

Baca Juga :  Ketua DPRD Yudha Sukmagara Bantu Warga Bangun Jalan Lingkungan di Kecamatan Sukabumi

Paoji berharap, perpanjangan masa jabatan ini dapat dimanfaatkan sebaik mungkin oleh para kepala desa untuk meningkatkan kinerja mereka.

“Mudah-mudahan dengan adanya tambahan dua tahun ini, pekerjaan kepala desa bisa lebih bagus ke depannya,” tambahnya.

Baca Juga :  Bupati Sukabumi Apresiasi Kontribusi DPRD dalam Rapat Paripurna

Ia juga berpesan kepada para kepala desa untuk tidak menyia-nyiakan amanat yang telah diberikan.

“Mari kita sama-sama dukung program-program yang ada di desa masing-masing. Mudah-mudahan kepala desa bisa ada peningkatan ke depannya dan amanat ini tidak disia-siakan,” pungkasnya.***

Follow WhatsApp Channel kumpalan.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Disbudpora Sukabumi Dukung Efisiensi Anggaran, Prioritaskan Program Kebudayaan dan Kepemudaan
Transformasi BPR Sukabumi Jadi Perseroda, Bupati Asep Japar: Prioritas untuk UMKM
Bencana Sukabumi: 8.244 Jiwa Terdampak, Pemulihan Dipercepat
Bupati Sukabumi Pantau Harga Pangan di Pasar Cisaat Jelang Idulfitri
Wakil Bupati Sukabumi Tinjau Lokasi Banjir Bandang di Simpenan, Pastikan Bantuan Tersalurkan
Muhibah Ramadhan di Pesantren Azzainiyah, Bupati Sukabumi Ajak Pejabat Dekat dengan Rakyat
Wapres Gibran Turun ke Sukabumi: Jembatan Darurat Segera Dibangun, Warga Akan Direlokasi
Sekda Sukabumi Tegaskan Efisiensi APBD 2025, Fokus pada Program Prioritas

Berita Terkait

Kamis, 13 Maret 2025 - 22:35 WIB

Disbudpora Sukabumi Dukung Efisiensi Anggaran, Prioritaskan Program Kebudayaan dan Kepemudaan

Rabu, 12 Maret 2025 - 18:38 WIB

Bencana Sukabumi: 8.244 Jiwa Terdampak, Pemulihan Dipercepat

Rabu, 12 Maret 2025 - 07:49 WIB

Bupati Sukabumi Pantau Harga Pangan di Pasar Cisaat Jelang Idulfitri

Selasa, 11 Maret 2025 - 07:57 WIB

Wakil Bupati Sukabumi Tinjau Lokasi Banjir Bandang di Simpenan, Pastikan Bantuan Tersalurkan

Senin, 10 Maret 2025 - 23:49 WIB

Muhibah Ramadhan di Pesantren Azzainiyah, Bupati Sukabumi Ajak Pejabat Dekat dengan Rakyat

Berita Terbaru

error: Content is protected !!