Pemkab Sukabumi Gelar Taptu dan Pawai Obor Sambut HUT ke-80 RI

- Admin

Sabtu, 16 Agustus 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KumpalanNEWS – Menjelang peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia, Pemerintah Kabupaten Sukabumi menggelar upacara penetapan waktu (Taptu) di Jalan Raya Siliwangi, tepat di depan Pendopo Palabuhanratu, Sabtu (16/8/2025).

Upacara tersebut dipimpin langsung Kapolres Sukabumi, AKBP Samian, dan dihadiri oleh Bupati Sukabumi Asep Japar, Wakil Bupati Andreas, Sekda Ade Suryaman, Forkopimda, hingga Forkopimcam.

Yang menjadi sorotan, rangkaian Taptu dilanjutkan dengan pawai obor yang diikuti peserta dari berbagai instansi pemerintah dan lembaga pendidikan di wilayah Palabuhanratu.

Rute pawai dimulai dari Jalan Siliwangi, melewati Pasar Palabuhanratu, Jalan Pangsor, hingga berakhir di Alun-Alun depan Pendopo.

Tradisi Taptu dan pawai obor ini merupakan agenda tahunan dalam menyambut Hari Kemerdekaan. Selain menjadi ajang mengenang perjuangan para pahlawan, kegiatan tersebut juga diyakini mampu menumbuhkan semangat patriotisme di tengah masyarakat Sukabumi.***

Follow WhatsApp Channel kumpalan.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

STISIP Widyapuri Mandiri Resmi Dipimpin Ketua Baru, Sekda Tekankan Pentingnya Kolaborasi
186 Mahasiswa STISIP Widyapuri Mandiri Resmi Diwisuda, Bupati Sukabumi Optimistis Lulusan Siap Berkontribusi untuk Masyarakat
Wabup Sukabumi Resmikan Program Peningkatan ILP di Puskesmas Kadudampit
Wabup Sukabumi Hadiri Penandatanganan PKS OP4D Tahap VII, Dorong Kemandirian Fiskal Daerah
Panen Ikan Nila di Sukabumi, Menkomdigi dan Bupati Asep Japar Dorong Efisiensi Budidaya Lewat Teknologi Digital
DPRD Kabupaten Sukabumi Gelar Paripurna ke-39, Tetapkan RAPBD 2026 dan Raperda Penataan Toko Swalayan
DPRD Kabupaten Sukabumi Setujui Dua Raperda Strategis dalam Rapat Paripurna
Seluruh Pegawai Disperkim Kabupaten Sukabumi Negatif Narkoba, BNNK Pastikan Lingkungan Pemerintah Bersih dari Penyalahgunaan

Berita Terkait

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 16:45 WIB

STISIP Widyapuri Mandiri Resmi Dipimpin Ketua Baru, Sekda Tekankan Pentingnya Kolaborasi

Kamis, 16 Oktober 2025 - 18:26 WIB

186 Mahasiswa STISIP Widyapuri Mandiri Resmi Diwisuda, Bupati Sukabumi Optimistis Lulusan Siap Berkontribusi untuk Masyarakat

Kamis, 16 Oktober 2025 - 17:55 WIB

Wabup Sukabumi Resmikan Program Peningkatan ILP di Puskesmas Kadudampit

Rabu, 15 Oktober 2025 - 15:04 WIB

Wabup Sukabumi Hadiri Penandatanganan PKS OP4D Tahap VII, Dorong Kemandirian Fiskal Daerah

Rabu, 15 Oktober 2025 - 14:57 WIB

Panen Ikan Nila di Sukabumi, Menkomdigi dan Bupati Asep Japar Dorong Efisiensi Budidaya Lewat Teknologi Digital

Berita Terbaru

error: Content is protected !!